Kesalahan yang kita lakukan di masa lalu dapat Tuhan ubahkan menjadi masa depan yang penuh harapan jika kita benar-benar hidup dalam pertobatan. Raja Daud sebagai raja pun pernah melakukan kesalahan ketika berzinah dengan Batsyeba sehingga anak yang dilahirkan Batsyeba terkena tulah. Daud sangat bersedih dengan anak tersebut sehingga ia berusaha sekuat tenaga untuk mengubah ketetapan…
Read more
Selama Tuhan Yesus tinggal di bumi ini, Tuhan Yesus melakukan banyak pekerjaan Bapa sehingga Ia menjadi Pribadi yang diikuti banyak orang. Tuhan Yesus juga suka mengabulkan keinginan orang karena Ia murah hati dan penuh belas kasih. Kini, meski Tuhan Yesus sudah naik ke sorga, namun Ia masih tetap akan mengabulkan keinginan kita, karena itulah Pribadi-Nya…
Read more
Kerja keras dan menikmati setiap proses dalam bekerja membawa kitapada kesuskesan, namun kita pun harus memiliki prinsip-prinsip kebenaran yang sesuai dengan Firman Tuhan agar kesuskesan yang kita peroleh benar-benar sejalan dengan kehendak Tuhan. raja Salomo memberikan beberapa prinsip bagi kita agar jika ingin meraih kesuksesan dalam bekerja. Jangan ingin cepat kaya Harta yang cepat diperoleh…
Read more
you're currently offline