Tag: renungan

Restorasi Pondok Daud

Pernah Dipermalukan Orang Lain? Santuy, Terima Berkat Ini dari Tuhan

Jika dalam hidup kita pernah dipermalukan orang lain, tak perlu sedih berlarut-larut karena Tuhan memiliki rencana yang jauh lebih indah. Dipermalukan orang lain memang menjadi sebuah peristiwa yang tak menyenangkan bahkan mungkin tak dapat kita lupakan dengan mudah. Namun, Firman Tuhan mengingatkan kita bahwa kita harus saling mengasihi dan tidak menyimpan dendam. Pada saat Tuhan…
Read more

Tips Selalu Bahagia Walau dalam Cobaan Ala Yakobus

Respon apa yang kita miliki saat kita menjalani masa sulit atau cobaan hidup? Kitab Yakobus mengajarkan kita cara untuk selalu Bahagia meskipun menghadapi ujian. Mari mengetahui kebenaran sejati yang dapat memerdekakan kita dari beban hidup yang menyiksa. Saudara-saudaraku, anggaplah sebagai suatu kebahagiaan, apabila kamu jatuh ke dalam berbagai-bagai pencobaan. (Yakobus 1:2) Dalam ayat ini, Yakobus…
Read more

Ini Dampak Membangun Impian Bersama Tuhan

Tuhan tidak hanya memberikan kita mimpi dan penglihatan, namun Ia juga membantu kita dalam setiap proses meraih impian kita. Tuhan turut bekerja dalam segala perkara di setiap momen hidup kita, Ia yang merangkainya akan memulainya lebih dulu, memberi kita kemampuan sampai kita menyelesaikan impian yang Ia berikan. Tuhan membangun tim dengan kita dalam membangun impian…
Read more

Tipe Anak Tuhan yang Terkenal dari Perumpamaan Yesus, Cek Yuk!

Ketika Tuhan melihat ke arah kita, seperti apa Tuhan mengenal kita? Ada 4 tipe Kita dikenal Tuhan saat kita berdoa, memuji dan menyembah Tuhan karena terjadi komunikasi antara kita dengan Tuhan. Ada banyak tipe orang Kristen di mata Tuhan, mari cek seperti apa diri kita di mata Tuhan, supaya kita bisa berkaca diri. Tipe peminta-minta…
Read more

Pernah Di-Bully? Begini Kepedulian Yesus pada Orang Yang Di-Bully

Menjadi korban bullying atau penindasan memang menyakitkan. Bullying dapat terjadi melalui perkataan atau perbuatan yang dilakukan orang lain dan menyakiti hati lawan bicaranya. Jika bullying yang dilakukan sangat berat dapat mengakibatkan trauma bahkan gangguan psikis. Jadi, kita harus senantiasa menjaga perkataan dan tingkah laku agar tak mem-bully orang lain. Lalu bagaimana jika kita menjadi korban…
Read more

Kemenangan Setiap Hari di Tahun Paradigma yang Baru

Tuhan ingin membawa kita pada dimensi rohani yang lebih tinggi, untuk menikmati segala berkat dan kasih karunia-Nya, namun kita pun harus memiliki paradigma yang baru karena Tuhan memiliki banyak cara untuk mengubahkan hidup kita agar mengalami kemenangan setiap hari. Kemenangan yang Tuhan sediakan dapat kita peroleh dengan pola hidup yang benar sesuai kehendak Tuhan. Tetapi…
Read more

3 Tipe Orang yang Mudah Mengalami Mujizat Tuhan

Tuhan memiliki banyak rencana dan tujuan bagi umat-Nya yang mau dipakai oleh-Nya, namun Tuhan tidak akan memaksakan kehendak-Nya karena Ia memberikan kebebasan bagi umat-Nya. Mujizat Tuhan pun tidak dapat dialami begitu saja oleh setiap orang, karena kuasa Tuhan tak dapat bekerja pada hati manusia yang tidak berkenan di hadapan Tuhan. Simak 3 tipe orang yang…
Read more

Tidak Dapat Kado di hari Valentine? Tenang, Tuhan Yesus Beri Kado Ini Bagi Kita

Tanggal 14 Februari menjadi momen berbagi kasih sayang bagi banyak orang di dunia ini, banyak yang saling memberi makanan atau kado kepada orang yang disayangi. Namun, jika di hari kasih sayang kita tidak mendapatkan apapun, jangan bersedih karena Tuhan Yesus telah memberi kado spesial bagi kita. Tuhan Yesus begitu mengasihi kita sampai Ia rela mati…
Read more

Begini Jika Ingin Menjadi Lebih Berhikmat Seiring Pertambahan Usia

Hidup penuh hikmat Tuhan merupakan impian orang Kristen, sebab ketika kita memiliki hikmat Tuhan maka kita dapat melakukan sesuatu dengan benar dan tepat sesuai dengan kehendak Tuhan. Memiliki hikmat Tuhan memang tidak mudah, namun dapat kita peroleh jika kita sungguh-sungguh memintanya kepada Tuhan untuk tujuan mulia. Yusuf si anak Yakub merupakan salah satu tokoh iman…
Read more

Jadi Workaholic dengan Tuntunan Tuhan Agar Sukses Seperti Tokoh Ini

Dalam mengejar impian yang ingin kita raih, kita harus memiliki semangat yang pantang menyerah dan juga ketekunan yang tinggi. Ketekunan membuat kita dapat meraih apa yang kita inginkan, jadi jika saat ini kita sedang berencana mencapai tujuan maka teruslah semangat menggapainya Yakub menjadi contoh bagi kita bagaimana ia tekun bekerja untuk mendapatkan cinta sejatinya, yakni…
Read more

you're currently offline