Tag: kehendak Tuhan

Restorasi Pondok Daud

Hasil Dari Menyerahkan Ekspektasi Ke Tuhan

Menaruh ekspektasi doa kita di hadapan Tuhan akan membuat kita mengalami penggenapan janji Tuhan, walaupun kadangkala jawaban doa kita tak sesuai dengan keinginan hati. Misalnya ketika kita meminta A+ namun Tuhan memberi A saja, agar kita belajar bersabar, belajar mengelola dan belajar hal lainnya dari ekspektasi kita. Perempuan yang sakit pendarahan dan sembuh karena menjamah…
Read more

Standar Baik Kita Apakah Sudah Sesuai Standar Alkitab? Cek Dulu, Yuk!

Mungkin kita pernah berpikir sudah melakukan banyak hal-hal baik dalam hidup ini agar mendapatkan kebahagiaan hidup, namun ternyata hidup kita masih dalam kesulitan. Mari belajar mengevaluasi kembali hidup kita. Kadangkala kita tak menyadari bahwa selama mengikuti Tuhan, kita memang masih rajin ke gereja, memuji Tuhan dan berdoa, namun tanpa kita sadari kita masih belum melakukan…
Read more

Saat Rencana Kita Berantakan, Ketahui yang Tuhan Inginkan

Rencana dan kenyataan memang belum tentu dapat seiring dan sejalan, sebab bisa saja kita merencanakan banyak hal baik dan mendoakan agar berjalan mulus namun ujungnya berakhir berantakan. Jika kita pernah mengalami hal ini, maka ini adalah saatnya untuk mengetahui keinginan Tuhan lebih jelas dalam diri kita. Pada waktu kita tidak mengerti kehendak Tuhan, maka sia-sialah…
Read more

Dampak Covid-19 Membuat Anda Berdukacita? Ini Sukacita di Balik Dukacita Itu!

Kehidupan di masa sekarang dan yang akan datang memang tidak akan bertambah menjadi lebih mudah dan lebih baik, sebab dilihat dari berbagai bidang, semuanya mengalami perubahan ke arah yang lebih buruk. Alam semesta pun tidak mengalami perubahan yang semakin menguatirkan dan membuat munculnya banyak bencana karena ulah manusia di bumi ini. Sebagai manusia biasa, kita…
Read more

you're currently offline