Tag: hutang

Restorasi Pondok Daud

Yesus Memuji Cara Menggunakan Uang Seperti Ini

Dalam perumpamaan yang diajarkan Tuhan Yesus mengenai bendahara yang tidak jujur karena telah menghamburkan uang, Tuhan Yesus memuji sang bendahara karena ia cerdik dalam menggunakan uangnya. Ketika si tuan akan memecatnya, kemudian bendahara ini memberikan uangnya untuk dipinjami kepada orang-orang. Tuhan Yesus memuji kecerdikan bendahara ini karena dengan uang yang dimiliki si bendahara ini ia…
Read more

Bersikap Bijaksana Kepada Orang yang Suka Berhutang

Dalam lingkungan hidup kita, pasti akan ada orang di sekitar kita yang suka berhutang dan bahkan mungkin malas membayar hutangnya. Orang yang suka berhutang merupakan orang yang tidak dapat mengelola uangnya, sehingga selalu merasa kekurangan dan akan mencari orang-orang yang dapat memberikan pinjaman uang. Tuhan Yesus pernah mengajarkan perumpamaan mengenai orang yang suka berhutang dan…
Read more

Tahan Nafsu Sebelum Terjerat Pay Later Dengan Modal Janji Tuhan

Siapa yang tidak tergoda dengan penawaran berbagai pay later atau beli barang bayar belakangan. Promosi ini sedang gencar dilakukan oleh berbagai e-commerce serta dompet digital yang sering kita gunakan, kan? Dari promosi ini kita dapat melihat kasus-kasus di masyarakat, dimana banyak orang yang kebablasan berbelanja sampai lupa diri sehingga hutang menjadi bertumpuk Tagihan pay later…
Read more

you're currently offline