Apakah Anda ingin memiliki roh yang peka pada suara Tuhan? Kita bisa memiliki kepekaan rohani dengan cara memiliki hubungan yang semakin intim dengan Tuhan. Seperti layaknya pasangan suami istri akan semakin mengerti bahasa kasih mereka hanya dengan anggukan kepala, kedipan mata, suara yang berdehem dan sebagainya. Namun, jika telah membangun hubungan dengan Tuhan sekian lama…
Read more
Awal tahun ini pasti kita sudah memiliki banyak rencana, resolusi atau tujuan-tujuan yang ingin dicapai ‘kan? Jika kita sudah membuat daftar panjangnya, yuk, belajar dulu dari Kaleb mengenai bagaimana dia menaklukan tanah Hebron. Kaleb menghadap Yosua untuk meminta tanah sebagai tempat pusaka, dan ia hanya akan mendapatkannya jika menang berperang. Iman dan semangat Kaleb tetap…
Read more
Nikodemus mengalami pertumbuhan iman sejak bercakap-cakap dengan Yesus. Ia merupakan pemimpin agama Yahudi. Meski tergolong cendekiawan atau orang yang pandai agama, namun ia mau diajar. Jika iman kita terasa stagnan atau sedang tak bergairah untuk berdoa dan menyembah Tuhan mari belajar dari Nikodemus agar mengalami pembaharuan iman. • Berani hadapi resiko Ia datang pada waktu…
Read more
Kalau kita mau dipakai Tuhan dan diajak berjalan maju dalam rencana-Nya, maka kita harus memberikan Tuhan sebuah kehidupan yang benar, berketetapan menjaga kekudusan dan memiliki hati yang taat meskipun kita memiliki kekurangan dalam diri kita. Ehud merupakan salah satu hakim bangsa Israel yang dipilih Tuhan saat bangsa itu membutuhkan pemimpin. Ehud seorang yang kidal. Kidal…
Read more
Ketika bangsa Israel bebas dari masa pembuangan di Babel, mereka kembali ke Yerusalem dengan keadaan hancur dan tanpa harapan, namun melalui nabi Yesaya, Tuhan menubuatkan bahwa hidup mereka akan dipulihkan dengan luar biasa, sehingga mereka akan hidup aman dan bahagia. Pada waktu itu engkau akan heran melihat dan berseri-seri, engkau akan tercengang dan akan berbesar hati, sebab…
Read more
Pernahkah kita iri hati ketika melihat orang lain lebih diberkati dari kita, atau melihat orang lain lebih sukses, atau lebih bahagia? Pernahkah kita iri hati karena menganggap orang tersebut tidak layak mendapatkannya? Saudara-saudara Yusuf, anak Yakub iri hati ketika mendengar Yusuf menceritakan mimpinya dimana berkas-berkas gandum saudara-saudaranya sujud menyembah berkas gandum Yusuf. Iri hati yang…
Read more
Kadang kala kita menjadi orang yang paling menderita atau paling susah jika mengalami beban berat, apalagi jika sudah melayani Tuhan atau sudah menjadi orang baik, padahal Tuhan menginginkan kita bertumbuh melalui pengalaman hidup yang berat supaya kita mengutamakan Tuhan daripada mengutamakan perasaan sehingga tidak menjadi orang Kristen yang terlalu baper. Saat nabi Elia mengalami ketakutan…
Read more
Tuhan dapat memberikan kita promosi Ilahi yang tak dapat kita duga, karena hal itu tergantung pada kesiapan diri kita dan karakter hati. Kisah Daud mendapatkan promosi Tuhan sehingga mendapatkan tahta kerajaan Israel diawali dari gaya hidup dan kebiasaannya sehari-hari, serta kesiapan hatinya. Pada waktu Daud sebal melihat tingkah Goliat pun, Daud mengomentari Goliat dengan positif,…
Read more
Jika saat ini kita sedang mengalami kelesuan hidup dan kurang bersemangat dalam mengarungi perjalanan hidup kita, maka kuasa kebangkitan Tuhan Yesus dapat membuat kita berkobar-kobar menjalani hidup ini. Kleopas merupakan murid Tuhan Yesus, walaupun bukan bagian dari murid inti yang berjumlah 12, namun Kleopas bersama istrinya merupakan pengikut Tuhan Yesus yang setia, karena dalam Injil…
Read more
Di tengah kekacauan dunia ini, Tuhan dapat memberkati kita asal kita mau berusaha dan tetap memercayai janji Tuhan bahwa Tuhan sanggup memelihara kita dalam segala kondisi dunia ini. Kisah nabi Elisa yang menubuatkan akan berhentinya masa kelaparan ditanggapi dingin oleh perwira ajudan raja sehingga ia mati di tengah kekacauan. Lalu berkatalah Elisa: “Dengarlah firman TUHAN.…
Read more
you're currently offline