Author: mini sugandi

Restorasi Pondok Daud

Dear Youth, Yesus Ajak Kita Nge-date, Lho!

Kalau valentine days kemarin masih single, rayakan saja dengan Yesus,  yuk. Karena valentine days berarti hari sayang, jadi kita harus memberikan waktu yang spesial di hari kasih sayang, ya. Yesus adalah Kekasih Jiwa kita, jadi Dia juga menunggu diajak nge-date berduaan di hari spesial ini. Yuk isi kehidupan kita dengan lebih banyak berduaan sama Tuhan…
Read more

Sering Scroling Medsos, Awas Jadi Begini Sama Tuhan

Siapa yang tidak punya akun media sosial? Sepertinya zaman sekarang semua orang mempunyai akun media sosial, bahkan bisa lebih dari satu akun. Memiliki akun media sosial memiliki nilai positif dan negatif. Sisi positifnya adalah kita dapat bertemu dengan keluarga atau handai taulan dari belahan dunia manapun. Namun, media sosial juga dapat menjadi sarana pembanding kehidupan.…
Read more

Pilih Keinginan Dunia atau Yesus? Ini Hasilnya

Selama kita masih hidup di dunia ini tentu kita masih mengurusi perkara dunia, bukan? Sebab hidup yang kita hidupi memang butuh segala sesuatu agar dapat bertahan, misalnya butuh makan, minum dan kebutuhan lainnya. Namun, Firman Tuhan mengajarkan kita agar tidak mengikuti nafsu duniawi sebab hal itu hanya akan membuang-buang waktu kita. Yesus menghendaki kita hidup…
Read more

Membangun Hidup yang Sudah Di ujung Tanduk

Bagaimana keadaan Anda di tengah pandemi yang belum juga usai? Apakah semua tabungan sudah terkuras? Tak punya harapan lagi? Hidup rasanya sudah di ujung tanduk dan tinggal menunggu reruntuhannya saja? Guncangan yang Tuhan izinkan saat ini memang terasa berat, jadi mari persiapkan diri semakin kuat agar tak hancur lebur di telan masa. Tuhan selalu punya…
Read more

Sebuah Langkah Agar Kita Tidak Mudah Putus Asa

Hilang harapan atau putus asa pasti pernah dialami semua orang jika menghadapi kesulitan yang berat dan belum juga mendapat jalan keluar. Jangan belajar dari dunia ini agar kita tidak kecewa dan jangan mencari solusi dari orang dunia, karena Yesus satu-satunya Jawaban. Mari belajar dari nabi Nehemia yang memimpin pembangunan tembok Yerusalem yang runtuh namun mendapat…
Read more

Tuhan Cinta Semua Orang, Tapi Tidak Semua Orang Jadi Favorit-Nya

Di Alkitab kita mengetahui bahwa Tuhan begitu mencintai semua orang sampai Yesus diutus ke dunia untuk menyelamatkan semua orang supaya bisa menerima keselamatan kekal. Namun, sayangnya banyak orang yang sulit menerima rasa cinta Bapa di sorga yang begitu sempurna, sehingga dunia ini menolak Yesus dan pengikut-pengikut-Nya. Padahal Tuhan mencintai semua orang tanpa pandang bulu. Lalu…
Read more

Doa yang Melahirkan Mujizat

Saling mendoakan bagi sesama anak Tuhan merupakan hal yang penting, karena Tuhan menyukai kesatuan hati dan kesepakatan. Dalam saling mendoakan, kita bukan hanya akan meringankan beban orang lain tapi juga akan meringankan beban kita karena ada berkat dan mujizat dari saling mendoakan. Rasul dan para jemaat mengalami mujizat Tuhan saat Petrus di tangkap oleh raja…
Read more

Masa Sukar Ada Batasnya, Firman Ajari Pandang Hidup Atas Bawah Agar Bahagia

Kesulitan hidup yang kita alami di masa pandemi ini memang benar-benar menguras emosi, tenaga bahkan air mata. Dimana-mana banyak terdengar kabar duka mengenai kematian, penyakit dan kehilangan. Masa sulit memang diizinkan Tuhan untuk kita lalui karena ada maksud dan tujuan Ilahi dari setiap rencana Tuhan yang telah terjadi. Bisa jadi hari ini kita masih bersusah…
Read more

Saat Hati Merasa Tak Layak Hampiri Tuhan, Pegang Firman Ini

Ada saat-saat hati kita akan merasa tidak layak datang pada Tuhan dan menghampiri tahta kasih karunia-Nya. Hal ini tentu saja disebabkan karena dosa yang belum kita bereskan di hadapan Tuhan. Jangan pernah menunda pertobatan karena hal itu hanya akan menumpuk beban hidup kita, sebab semakin lama kita tidak mengakui kejatuhan kita di hadapan Tuhan, semakin…
Read more

Ini 2 Hal yang Dapat Menjadi Racun dalam Rumah Tangga

Tidak mudah mempertahankan rumah tangga yang harmonis, karena setiap rumah tangga pasti akan mengalami badai kehidupan. Tetapi, Tuhan yang berjanji akan menyertai pasti akan menolong umat-Nya senantiasa. Rumah tangga yang harmonis merupakan cerminan dari pasangan suami dan istri yang rela hidup “saling” dalam melengkapi pasangannya. Namun, selain usaha tersebut, ternyata ada dua hal rumah tangga…
Read more

you're currently offline