Tahukah Anda bahwa siapa yang ada di sekitar kita akan menentukan siapa diri kita dan masa depan kita. Jika kita sudah mengerti hal ini, sebaiknya kita perlu menjaga diri kita dan memerhatikan dengan seksama dengan siapa kita bergaul, oleh sebab itulah Firman Tuhan mengajarkan agar kita berhati-hati dalam bergaul. Orang-orang yang buruk di sekitar kita…
Read more
Jika saat ini kita sedang menanti janji Tuhan namun penggenapannya terasa berjalan sangat lama, mungkin Tuhan sedang menguji iman kita. Sesungguhnya penggenapan janji Tuhan tidak akan berjalan lama, karena semua waktunya sudah Tuhan atur dan indah pada saatnya. Yang membuat kita merasa sangat lama saat penggenapan janji Tuhan adalah perasaan kita yang tidak sabar dan…
Read more
Dalam pergaualan kita pasti ada saja orang-orang yang menjadi toxic people atau orang yang berperilaku negative, baik secara tingkah laku maupun perkataan. Sebagai anak Tuhan yang sedang belajar untuk dapat terus hidup kudus dan benar, tentu kita merasa sebal bahkan enggan bergaul dengan toxic people, ya? Tak ada salahnya jika kita enggan bergaul dengan mereka,…
Read more
Momen natal selalu memberi makna istimewa bagi kita, oleh sebab itu jangan membiarkan natal tahun ini berlalu begitu saja tanpa mendapatkan sesuatu yang bermakna dari Tuhan. Di momen natal ini kita juga dapat merenungkan kembali bagaimana kondisi hidup kerohanian kita dalam mengiring Tuhan melalui para tokoh natal yang ada di Alkitab. Yusuf dan Maria ……
Read more
Mengikut Tuhan Yesus tidak cukup hanya sekadar rajin beribadah saja, tetapi dibutuhkan ketaatan dalam menjalankan kehendak Tuhan, karena kita tidak dapat mengaku sebagai orang percaya jika tidak taat pada kehendak Tuhan. Ketaatan bukan suatu sikap yang mudah dipraktekkan karena keinginan daging kita cenderung berlawanan dengan kehendak Tuhan. Bila salah satu resolusi tahun ini adalah menjadi…
Read more
Setiap orang memiliki standar, ukuran atau nilai tersendiri dalam memandang sesuatu dan biasanya kita cenderung membandingkan standar kita dengan standar orang lain bahkan dengan standar dunia ini sehingga kita merasa bahwa hidup kita tidak normal sebab tidak seperti kebanyakan orang. Pemikiran ini sangat wajar sebab kita masih hidup di tengah dunia yang fana dan hanya…
Read more
Jika di momen natal ini kita sedang berjuang menghadapi berbagai masalah hidup, maka kita harus tetap semangat menjalaninya sebab momen natal merupakan waktu yang tepat untuk mengingat kembali perjuangan bayi Yesus yang hadir ke dunia untuk menyelamatkan kita dan menebus dosa kita. Tuhan Yesus lahir ke dunia ini melewati berbagai rintangan yang tak mudah untuk…
Read more
Sebagai anak Tuhan, peran kita untuk membawa damai dan terang sangat diharapkan dunia sebab orang-orang dunia ini membutuhkan figur dan teladan yang dapat mereka tiru untuk dijadikan panutan dalam hidup mereka, sebab dunia ini memang kehilangan kasih dan damai sejahtera Ilahi. Jadi, mari berperan sebagai orangtua yang menghasilkan anak-anak penuh takut akan Tuhan. Baik dan…
Read more
Di zaman serba instan ini sudah mendidik kita untuk sulit bersabar dan menunggu proses sebab kita terbiasa dengan hasil yang cepat, padahal hal ini sangat tidak baik. Kebiasaan serba cepat dapat melunturkan pengendalian diri kita sebab kita menjadi mudah emosi jika harus menunggu lama. Melatih diri untuk memiliki pengendalian diri memang tidak mudah, namun pasti…
Read more
Tuhan Yesus hadir ke dunia dengan mandat yang sangat penting, yakni untuk menyelamatkan orang-orang dunia ini dari kebinasaan kekal. Kelahiran Tuhan Yesus yang kita rayakan setiap bulan Desember merupakan momen yang penting bagi kita anak-anak-Nya dan kita rayakan sebagai hari Natal setiap bulan Desember. Namun, sayangnya di momen banyak umat Kristen yang malah menghamburkan uang…
Read more
you're currently offline