Author: mini sugandi

Restorasi Pondok Daud

Memaksimalkan Potensi Diri

Karena Allahlah yang mengerjakan di dalam kamu, baik kemauan maupun pekerjaan menurut kerelaan-Nya.   (Filipi 2:13) 1828 American Dictionary of the English Language karangan Noah Webster mendefinisikan potensi sebagai “yang ada dalam kemungkinan, bukan dalam perbuatan”. Banyak orang tidak pernah mengembangkan potensi mereka karena tidak melakukan apapun, kecuali mengeluh. Jika kita ingin melihat potensi kita berkembang…
Read more

Cara Mengubah Kesukaran Menjadi Keuntungan

Kesukaran tidak harus menjadi negatif, sebenarnya kesukaran mempunyai potensi berakhir menjadi keuntungan dalam kehidupan kita. Dengan menggunakan karunia Roh, kita dapat menjalani sebuah kehidupan kudus, sehingga ketika kesulitan datang kita dapat menemukan solusi yang tepat seperti yang Tuhan inginkan dan menumbuhkan keuntungan dalam jalan hidup kita. Pertahankan pandangan jangka panjang Dalam kesulitan, daripada berinvestasi terlalu…
Read more

5 Tanda Orang yang Tidak Rendah Hati

Keangkuhan adalah lawan dari kerendahan hati. Kitab 1 Petrus 5:5 mengajarkan kita untuk “rendahkanlah dirimu”. Ayat yang sama melanjutkan mengatakan, “Sebab Allah menentang orang yang congkak, tetapi mengasihani orang yang rendah hati”. Dalam bukunya yang Rendah Hati, hamba Tuhan Peter Wagner menuliskan lima tanda seseorang yang tidak rendah hati, padahal kita harus menghindari keangkuhan agar…
Read more

Inilah Hasil dari Nyanyian atau Postingan Kita

Hidup dan mati dikuasai lidah, siapa suka menggemakannya, akan memakan buahnya.  (Amsal 18:21) Salah satu bagian organ tubuh mnausia yang sangat penting adalah lidah. Bukan hanya berfungsi untuk merasakan makanan tetapi juga untuk berkata-kata. Firman Tuhan memberitahu kita bahwa hidup atau mati kita tergantung dari lidah kita sebab dari lidah kita akan memakan buah, entah…
Read more

Pertolongan Bagi Rumah Tangga Anda

Banyak sekali masalah yang dihadapi oleh setiap rumah tangga, mulai dari masalah kecil seperti permasalahan perlengkapan mandi sampai masalah perselingkuhan bahkan perceraian yang menimpa banyak rumah tangga. Kehidupan berumah tangga memang rumit dan bisa berujung malapetaka jika kita tidak tahu cara mengatasinya. Untuk itulah kita perlu belajar dari Alkitab, bagaimana Tuhan menuntun umat pilihan-Nya sehingga…
Read more

Melawan Kelesuan Rohani

Seringkali kita merasa lesu ketika dalam menjalankan kehidupan ini, apalagi jika kita sudah mendoakan sesuatu tetapi tidak kunjung kita peroleh. Alkitab mengajarkan agar kita tidak jemu berdoa dan melakukan perbuatan baik, namun sebagai manusia tentu memiliki kelesuan, tetapi yang menjadi masalahnya adalah bagaimana kita melawan kelesuan tersebut dan berubah menjadi pribadi yang lebih tangguh. Mari…
Read more

Hamba Tuhan dan Kapal Titanic

Masih ingat dengan kisah kapal Titanic yang menabrak gunung es dan tenggelam di samudera Atlantik pada 15 April 1912? Peristiwa ini menjadi bencana besar dan mengguncangkan semua orang, bukan hanya keluarga korban bencana ini tetapi juga orang-orang yang tidak tahu akan tujuan hidup ini. Titanic dibangun dengan canggih dengan pemikiran bahwa kapal ini tidak akan…
Read more

Pesan Akhir Zaman di Sosmed Setelah Kepergian Billy Graham, Hoax atau Bukan?

Setelah meninggalnya Billy Graham, kita pasti pernah mendapat kiriman pesan lewat atau membaca artikel dari media sosial mengenai pesan DR. Maurice Sklar yang menyatakan bahwa meninggalnya Billy Graham merupakan tanda kedatangan Tuhan yang kedua kali. Untuk itu kita dihambau agar semakin berjaga-jaga dalam doa supaya pelita kita tetap menyala. Menurut artikel tersebut, Ratu Elisabeth akan…
Read more

Kata Alkitab Mengenai Seorang Wanita

Di negara kita, bahkan di beberapa gereja atau bahkan diri kita sendiri kita kerap memandang wanita sebelah mata sehingga wanita dianggap warga negara kelas dua, lalu pria menjadi yang nomer satu sehingga wanita harus berada di bawah pria. Beberapa kelompok bahkan melarang wanita untuk menjadi pemimpin. Lalu bagaimana kata Alkitab mengenai hal ini? Aku meminta…
Read more

Tiga Jenis Orang Kristen yang Merusak Panggilan Kita

Banyak orang yang tidak mengerti panggilan hidupnya bagi Tuhan atau bagi kekekalan, padahal sebagai umat Allah yang telah ditebus oleh darah Tuhan Yesus yang amat mahal, kita memiliki panggilan hidup yang mulia di atas rata-rata. Oleh sebab itu jangan hanya berpikir jika hari ini hidup kita sudah cukup baik atau masalah sudah selesai maka itu…
Read more

you're currently offline